Pada kesempatan kali ini saya akan bagikan trik untuk mematikan paksa tablet android. Memang untuk tablet android sekarang menggunkan baterai tanam, jadi tidak bisa dilepas seperti pade hp biasa. Jika pada hp biasa bila terjadi hang kita cukup dengan melepas baterai dan memasang kembali kemudian dihidupkan kembali maka hp akan kembali normal kembali. Namun bila pada tablet tidak mungkin bagi orang awam untuk melepas baterai karena harus membuka kesing seluruhnya kemudian melepas solderan kabel baterai. Seperti pada kasus Tablet lenovo A 3300 yang hang dimatikan gak mau di hiduokan juga mau. seperti pada gambar berikut kondisi tabletnya.
Nah untuk mengatasi hal tersebut cukup mudah, hanya dengan bermodal jarum kita bisa mengembalikan tab kita menjadi normal kembali. Caranya dengan menekan lubang kecil yang ada disamping mmc selama 10 detik dan kemudian tunggu sebentar tab anda akan melakukan restart. Kemudian otomatis tablet akan melakukan hard reset. Setelah proses selesai maka tablet lenovo teman-teman akan nyala kembali seperti pertama kali beli. Dan selamat tab anda sudah berhasil nyala.
Sekian tutorial kali ini semoga bermanfaat jika ada kurang jelas silahkan ditanyakan pada kolom komentar, sampai jumpa pada postingan dari tukang utak-atik yang lain.
thanks
ReplyDeleteGan, triknya bisakah buat galaxy tab 4..??
ReplyDeleteuntuk galaxy tab 4 dengan cara diatas gak bisa sis. masalah e gi tab 4 gak ada lubang resetnya.
Deletegan, untuk advan T1B bisa gk?
ReplyDeleteTerima kasih. Memang membantu
ReplyDeleteoke ziz, senang bisa membantu.
DeleteKalau asus gimana ya
ReplyDeleteBisa gk triknya buat asus
ReplyDeleteAsus yang seri berapa nur. dicoba saja siapa tahu beruntung, hehehe
Deletemakasih banget gan infonya
ReplyDeleteyak, sama-sama gan. senang bisa membantu
Delete