Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2017

Cara Mengatasi Koneksi Data Lenovo A6000 Tidak Bisa Aktif

Selamat pagi selamat bertemu kembali dengan saya. Pada kesempatan kali ini saya akan membuat postingan yang membahas tentang Lenovo A6000. Permasalahan yang timbul pada hp ini adalah koneksi data dari sim card tidak bisa aktif. Sim satu dan sim dua tidak bisa semua.  Dari sini saya langsung mencoba untuk mengganti sim dengan sim punya saya. Ternyata hasilnya masih sama saja, data tidak bisa aktif. Kemudian saya beritahukan kepada pasien saya ini kalau hpnya harus direset. Dengan konsekuensi semua aplikasi dan data yang tersimpan di memori interneal akan hilang. Karena saya tidak punya tempat untuk membackup, kemudian hpnya dibawa ke tempat temanya untuk memindah beberapa data penitng yang ada di hp. Kemudaian tidak sampai 1 jam dia sudah datang kembali ke rumah saya. Setalh sampai langsung saya format dan menghapus semua data tanpa basa-basi. Saya menghpausnya hanya lewat pengaturan di menu backup dan reset. Disana nanti ada menu kembalikan ke setingan pabrik dengan pering

Ganti Baterai Mifi Smartfren Andromax M2Y

Selamat pagi, selamat berjumpa kembali dengan saya. Pada kesempatan kali ini saya akan membuat postingan yang membahas tentang baterai modem wifi (Mifi) Smartfren andromax M2y yang cepwt habis baterainya. Sama seperti hp, mifi seperti ini kalau dipakai dalam jangka panjang atau dipakai sambil dicas secara terus-menerus maka akan mengakibatkan baterai cepat rusak. baterai mifi andromax m2y rusak Kalau sudah rusak, tidak ada cara lain selain mengganti baterai dengan yang baru. Harga baterai baru yang kw sekitar 70rb di toko online. Bila ada teman-teman yang mau ganti bisa order disana. oh iya, saya kemarin di toko online juga pernah melihat fake baterai untuk mfi m2y. Alat ini untuk mengakali perangkat yang punya baterai seolah-olah terpasang baterainya dengan langsung menancapkan charger atau power bank .Bagi yang mau daya tahan baterainya lebih lama bisa menggunakan alat ini dengan catatan anda  punya powerbank yang berkapasitas besar. Karena alat ini tidak bisa menyimpan arus

Cara Mengatasi Samsung Galaxy S7 Edge Tiba-tiba Mati Total

Selamat siang, selamat berjumpa kembali dengan blog tukang utak-atik. Pada kesempatan kali ini saya akan posting tentang Samsung galaxy S7 yang tiba-tiba mati total. Kasus ini dialami salah satu teman saya yang sedang lagi asik dengan hp ini. Kebetulan baru 2 bulan dia membelinya. samsung galaxy s7 mati total Kronologi kejadianya adalah ketika teman saya lagi makan siang di warung langgananya, tiba-tiba hp yang dia taruh di dalam saku celananya tidak bisa dinyalakan. Karena tidak membawa charger hp tersebut dia biarkan sampai pulang kerja. Sesampainya sdi rumah hp tersebut di cas. namun masih belum bisa dinyalakan. setelah mentok hp itu dibawa kerumah saya. Kebetu;an baru kali ini saya menangani kasus hp samsung galaxy s7 mati total. Berhubung masih garansi saya tidak mau membongkar-bongkar dulu. Saya upayakan untuk solusi termudahnya. Kemudian saya browsing di internet dan menemukan cara untuk mengatasi kasus seperti ini. Caranya sangat mudah yaitu dengan menekan tomb

Menu Rahasia Yang Dimiliki Samsung Z2

Seperti yang kita ketahui bersama ada samsung pada tahun 2016 lalu telah merilis hp kelas bawah terbarunya dengan seri Z2. Samsung seri ini memiliki Sistem Operasi "Tizen". Tidak seperti android, sistem operasi ini murni yang dikembangkan oleh Samsung. Tanpa ada embel-embel android. Berikut adalah menu atau fitur rahasia yang terdapat pada samsung Z2. Menu rahasia samsung z2 Fitur yang pertama, Anda dapat menetapkan atau mengubah tema yang Anda inginkan dengan cara, Anda membuka menu pengaturan lanjut Klik Pilih styler, disini kita dapat mengubah gaya jam sesuai dengan keinginan Kita dan dapat mengganti icon aplikasi dengan mengubah warna dan lain-lain. fitur kedua, Samsung Z2 sudah memiliki aplikasi S Sepeda fungsinya adalah ketika seseorang memanggil dan Kita mengaktifkan aplikasi ini, penerapan applikasi S Sepeda akan secara otomatis mengirim pesan kepada pemanggil dan memberitahu Anda bahwa Anda sedang mengendarai kendaraan.  fitur ketiga, OS Tizen memili