Penyimpanan secara online sekarang ini sudah sangat populer. Banyak sekali penyedia jasa penyimpanan online baik yang gratis dan yang berbayar. Tentu dengan fasilitas yang berbeda-beda. Jika anda mau yang mempunyai kapasitas yang besar anda harus membeli penyimpanan online yang berbayar. Kalau bagi saya file yang saya simpan tidak terlalu banyak sekitar 3-5 GB, jadi saya menggunakan yang gratis yaitu Google Drive. Apakah Google Drive itu? Google Drive adalah layanan atau aplikasi yang dapat kita gunakan untuk menyimpan data online. Pada Google Drive disediakan layanan yang berbayar dan gratis. Pada layanan gartis ini anda sudah diberikan penyimpanan yang cukup besar yaitu 15 GB. Jadi setara dengan flashdisk ukuran 16 GB bedanya jika flashdisk bisa hilang atau ketinggalan. Sedangkan Google Drive diakses dimanapun bisa asal kita terkoneksi dengan internet. Ada satu hal lagi kelebihan yang ada pada Google Drive yaitu kita bisa berbagi dengan pengguna lain. Baik yang sudah pun
Tempat sharing pengalaman tentang gadget